VIDEO: Rio de Janeiro Tanpa Kemeriahan Karnaval

AFPTV, CNN Indonesia | Selasa, 16/02/2021 10:11 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Rio de Janeiro kehilangan 'nyawanya'. Pekan ini seharusnya digelar karnaval ikonik Rio de Janeiro, tapi pandemi menghentikan kemeriahan itu.

Tak ada keriaan di Rio. Suasana kota menjadi sepi. Para pedagang yang biasanya menjual barang-barang terkait karnaval, kini kehilangan pelanggannya.

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2ZjTpWh

February 16, 2021 at 10:11AM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "VIDEO: Rio de Janeiro Tanpa Kemeriahan Karnaval"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.