Manchester United tidak mampu melanjutkan tren bagus yang tengah mereka ciptakan usai menang lawan Tottenham Hotspur dan Manchester City.
Dalam laga lawan Watford yang di atas kertas seharusnya bisa mereka menangkan, MU justru tumbang.Berikut sejumlah rekor buruk yang muncul usai MU hancur di markas Watford:
1. Manchester United menderita kekalahan terbesar melawan tim juru kunci di Liga Inggris sejak April 2005 ketika mereka juga kalah 0-2 lawan Norwich City.
![]() |
3. Jesse Lingard sudah menjalani 25 jam pertandingan tanpa memberikan gol atau assist. Terakhir kali Lingard mampu melakukannya adalah pada Desember 2018 ketika ia mencatat satu assist di laga lawan Huddersfield Town.
[Gambas:Video CNN]
4. Manchester United hanya mampu memenangkan satu laga dari 17 duel terakhir ketika mereka memenangkan penguasaan bola. Sementara 16 Laga lainnya berujung pada delapan hasil imbang dan delapan kekalahan.
https://ift.tt/35UYBBO
December 23, 2019 at 03:42PM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "5 Rekor Buruk Saat MU Hancur di Markas Watford"
Posting Komentar