VIDEO: Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah di Sumenep

CNN Indonesia TV, CNN Indonesia | Senin, 11/03/2019 19:48 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Angin puting beliung beserta hujan deras menerjang empat desa di dua kecamatan, yaitu Kecamatan Lenteng dan Kecamatan Saronggi di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, pada Minggu (10/3) sore.

Sebanyak 72 rumah warga rusak, dan sejumlah pohon tumbang. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Hingga kini, warga gotong royong memperbaiki rumah yang rusak, pada Senin (11/3) pagi.

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2F3Sb8i

March 12, 2019 at 02:48AM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "VIDEO: Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah di Sumenep"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.