Jakarta, CNN Indonesia -- Polisi akan memanggil Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN)
Amien Rais sebagai saksi sebagai tersangka kasus makar
Eggi Sudjana, besok, Senin (20/5).
"Ya besok diagendakan (pemeriksaan Amien sebagai saksi Eggi), kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono saat dihubungi CNNIndonesia.com, Minggu (19/5).
"Saksi untuk Eggi Sudjana," kata Argo
Argo mengatakan jadwal pemeriksaan akan dilaksanakan pukul 10.00 WIB.
Eggi Sudjana saat ini telah ditetapkan sebagai tersangka dugaan makar dan telah resmi ditahan sejak Selasa (14/5) pukul 23.00 WIB.
Meski demikian, Eggi menolak untuk ditahan karena sejumlah alasan seperti alasan penahanan yang dinilai janggal, profesinya sebagai pengacara dan sejumlah saksi yang belum diperiksa.
Penahanan terhadap Eggi berdasarkan pada Surat Perintah Penahanan Nomor: SP.HAN/587/V/2019/Ditreskrimum tanggal 14 Mei 2019.
[Gambas:Video CNN] (sas/sur)
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2Hpb3j3
May 19, 2019 at 10:33PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
FUI Kerahkan Massa untuk Apel Siaga 313 di Depan KPUJakarta, CNN Indonesia -- Panitia Bersama Forum Umat Islam (FUI) bersama sejumlah organisasi masyara… Read More...
FOTO: Korban Tewas Banjir Bandang Sentani Dimakamkan Massal
& ANTARA FOTO, AP, CNN Indonesia | Kamis, 28/03/2019 17:30 WIB
Bagikan :
Jakarta, CN… Read More...
Survei CSIS: Mayoritas Lulusan SD dan SMP Pilih Jokowi-Ma'ruf
Jakarta, CNN Indonesia -- Lembaga survei Center for Strategic and International Studies (CSIS) meri… Read More...
VIDEO: Cara Jaga Kesehatan Usai Rumah Terendam Banjir
CNN, CNN Indonesia | Kamis, 28/03/2019 17:30 WIB
Bagikan :
Jakarta, CNN Indonesia -- Pus… Read More...
Tontowi/Winny dan Hafiz/Gloria Melaju di India Terbuka 2019Jakarta, CNN Indonesia -- Dua ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow dan Hafi… Read More...
0 Response to "Polisi Periksa Amien Rais Jadi Saksi untuk Eggi Sudjana Besok"
Posting Komentar