Manchester City butuh kemenangan lantaran mereka harus mengejar poin Liverpool yang kini jadi pemuncak klasemen sementara Liga Inggris.
Namun Arsenal bukan lawan yang bisa dianggap sebelah mata. 'The Gunners' selalu punya potensi untuk membuat kejutan. Terlebih, mereka juga butuh kemenangan untuk perburuan posisi zona Liga Champions.Berikut fakta menarik jelang duel Manchester City lawan Arsenal, dikutip dari Opta:
1. Manchester City memenangkan tiga laga terakhir duel Liga Inggris lawan Arsenal. Manchester City tidak pernah mencatat empat kemenangan beruntun atas Arsenal di divisi teratas Inggris sejak tahun 1937.
2. Arsenal menelan tujuh kekalahan dalam 11 lawatan terakhir ke Stadion Etihad di seluruh kompetisi. Empat sisa laga berakhir dengan dua kemenangan dan dua hasi imbang.
Arsenal bisa memberikan kejutan untuk Manchester City. (REUTERS/Eddie Keogh)
|
4. Sejak kebobolan oleh Roberto Firmino, Manchester City mencetak 25 gol beruntun tanpa kebobolan oleh lawan ketika memainkan partai kandang.
5. Pierre Emerick Aubameyang jadi pemain Arsenal tercepat untuk urusan mencetak 25 gol. Aubameyang hanya butuh 37 laga untuk melakukan itu.
Manchester City butuh kemenangan untuk mengejar Liverpool. (REUTERS/Lee Smith)
|
http://bit.ly/2Slnz9S
February 03, 2019 at 06:28PM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "7 Fakta Menarik Duel Manchester City vs Arsenal"
Posting Komentar