VIDEO: Warganet Pertanyakan Kasus Hwang Hana dengan Seungri

AP, CNN Indonesia | Senin, 08/04/2019 18:04 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Mantan tunangan Park Yoochun, Hwang Hana, akhirnya ditangkap karena dugaan penyalahgunaan narkotika. Warganet mengaitkan kasus ini dengan pengembangan kasus Seungri sebab Hwang Hana diketahui kerap berada di Burning Sun, kelab milik Seungri, serta berteman dekat dengan Choi Jong Hoon, tersangka penyebaran video mesum.

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2UKuxWS

April 09, 2019 at 01:04AM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "VIDEO: Warganet Pertanyakan Kasus Hwang Hana dengan Seungri"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.