Pahami Risiko Beli Produk Asuransi Jiwa

EKOPEDIA

Asfahan Yahsyi, CNN Indonesia | Minggu, 07/04/2019 09:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Masyarakat mengenal asuransi sebagai produk perlindungan untuk mitigasi risiko. Sesuai arti harfiahnya, asuransi ialah perjanjian untuk menanggung suatu kerugian, kerusakan, kehilangan keuntungan yang diharapkan.

Namun, bukan tak mungkin perusahaan asuransi gagal memenuhi janji untuk membayar ganti rugi atau uang pertanggungan. Tengoklah kasus Bakrie Life, AJB Bumiputera, dan yang terbaru Asuransi Jiwasraya.

Nah, sebelum memutuskan membeli produk asuransi, pahami dulu asuransi dan risikonya. Berikut panduannya. (bir)

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2YYuuX5

April 07, 2019 at 04:30PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pahami Risiko Beli Produk Asuransi Jiwa"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.